Radio Rodja 756 AM

Radio Rodja 756 AM

https://feeds.feedburner.com/rodja756am
38 Followers 9 Episodes Claim Ownership
Menebar Cahaya Sunnah

Episode List

Iman kepada Allah: Pokok dari Segala Rukun Ibadah Hati

Jan 7th, 2026 9:05 AM

Iman kepada Allah: Pokok dari Segala Rukun adalah kajian Fiqih Do’a dan Dzikir yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. Kajian ini beliau sampaikan di Masjid Al-Barkah, komplek studio Radio Rodja dan Rodja TV pada Selasa, 10 Rajab 1447 H / 30 Desember 2025 M. Kajian Tentang Iman kepada Allah: Pokok dari Segala Rukun Poin […] Tulisan Iman kepada Allah: Pokok dari Segala Rukun Ibadah Hati ditampilkan di Radio Rodja 756 AM.

Keutamaan Menebarkan Salam dan Berbagi Makanan

Jan 7th, 2026 1:34 AM

Keutamaan Menebarkan Salam dan Berbagi Makanan adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Al-Adabul Mufrad. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, M.A. pada Senin, 9 Rajab 1447 H / 29 Desember 2025 M. Kajian Islam Tentang Keutamaan Menebarkan Salam dan Berbagi Makanan Al-Imam Bukhari Rahimahullahu Ta’ala dalam kitab Al-Adabul Mufrad […] Tulisan Keutamaan Menebarkan Salam dan Berbagi Makanan ditampilkan di Radio Rodja 756 AM.

Mendidik Anak Mencintai Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam

Jan 6th, 2026 3:06 AM

Mendidik Anak Mencintai Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ini merupakan bagian dari kajian Islam ilmiah Fiqih Pendidikan Anak yang disampaikan oleh Ustadz Abdullah Zaen, M.A. Hafidzahullah. Kajian ini disampaikan pada Senin, 9 Rajab 1447 H / 29 Desember 2025 M. Kajian Tentang Mendidik Anak Mencintai Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam Pembahasan kali ini memasuki serial […] Tulisan Mendidik Anak Mencintai Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam ditampilkan di Radio Rodja 756 AM.

Definisi Miskin dan Hakikat Kekayaan Jiwa

Jan 5th, 2026 7:11 AM

Definisi Miskin dan Hakikat Kekayaan Jiwa merupakan bagian dari kajian Islam ilmiah Mukhtashar Shahih Muslim yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. Hafidzahullah. Kajian ini disampaikan pada Ahad, 8 Rajab 1447 H / 28 Desember 2025 M. Kajian Hadits Tentang Definisi Miskin dan Hakikat Kekayaan Jiwa Kita masuk ke bab orang miskin adalah orang […] Tulisan Definisi Miskin dan Hakikat Kekayaan Jiwa ditampilkan di Radio Rodja 756 AM.

Penisbatan Wahabi kepada Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab

Jan 5th, 2026 3:42 AM

Penisbatan Wahabi kepada Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Minhaj Al-Firqah an-Najiyah wa ath-Tha’ifah Al-Manshurah. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Abdullah Taslim, M.A. pada Sabtu, 7 Rajab 1447 H / 27 Desember 2025 M. Kajian Tentang Penisbatan Wahabi kepada Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab Asy Syaikh Muhammad bin Jamil […] Tulisan Penisbatan Wahabi kepada Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab ditampilkan di Radio Rodja 756 AM.

Get this podcast on your phone, Free

Create Your Podcast In Minutes

  • Full-featured podcast site
  • Unlimited storage and bandwidth
  • Comprehensive podcast stats
  • Distribute to Apple Podcasts, Spotify, and more
  • Make money with your podcast
Get Started
It is Free